Review Sony SmartBand 2: Gelang Kesehatan Pemberi Notifikasi

Karena julukan gelang pintar sudah terlalu pasaran, bolehlah Anda menyebut Sony SmartBand 2 sebagai gelang kesehatan. Fungsinya bukan menyehatkan tubuh pemakai, melainkan memantau aktivitas pengguna yang berhubungan dengan tingkat kebugaran.

Saat pengguna menerima panggilan telepon, SMS, email, atau pesan instan, SmartBand 2 alias SWR12 akan memberikan notifikasi. Ia bakal bergetar. Lampu mungil di sisi bodi juga menyala. Ssst… peranti tersebut sanggup pula membantu pengguna yang lupa telah meletakkan ponselnya di mana.

Sony SmartBand 2-1

Read more